BASA

Rubrik Basa adalah rubrik yang memuat tulisan bernuansa sains. Disebut basa karena dalam beberapa kasus, sains telah berhasil memecahkan persoalan-persoalan, termasuk persoalan sosial. Semisal, bagaimana kita bisa bahagia, sedih, kesal, marah? Sains menjelaskan fenomena itu dengan keberadaan senyawa hormon dalam tubuh macam dopamin, endorfin, gaba, dan sejenisnya. Seperti basa yang mampu menggeser nilai pH suatu asam, meski tak selalu sempurna, sains mampu berkontribusi dalam memberikan jawaban atas “asem”-nya kehidupan sosial kita. Tak terhitung bagaimana hukum fisika dapat menjelaskan dan membantu perkembangan teknologi yang membantu relasi sosial manusia saat ini, bukan? Cocokologi yang oke?

Fitokimia Farmasi, Buku Pertama dari si Bubuk Rengginang

Sejujurnya, saya suka menulis. Saya suka menuliskan sesuatu yang saya pikirkan. Lebih bayak yang tidak dipublikasikan. Kepikiran ini itu saya coba tulis di google keep saya yang acak-acakan itu....

Dari 21% Oksigen Menuju Manusia Seutuhnya

Beberapa hari yang lalu, saya ditodong untuk menjadi narasumber pengganti dalam agenda orientasi mahasiswa baru jurusan Tadris Kimia UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon. Sebagai dosen baru di kampus,...

ChemInsight : Makanan Halal, Tapi Apakah Thayyib? Sebuah Refleksi

Kemarin ini sedang ramai kasus Ayam Goreng Widuran di Solo yang setelah beroperasi berpuluh-puluh tahun, barulah si empunya toko mengikhbarkan bahwa ayam yang dia jual bukan produk halal, waduh!...

Cheminsight : Membangun Ikatan Kovalen atau Hidrogen?

Dulu saya belajar ilmu nahwu di pesantren. Kyai saya menjelaskan, dibalik ilmu gramatika bahasa Arab yang diajarkan, bait demi bait alfiyah ibn malik punya nilai filosofis yang mendalam. Sebagai...

Menertawakan Diri di Masa Lalu, Mensyukuri Jalan yang Dilalui

Beberapa hari ini setelah membeli HDD untuk saya pasang di PC, saya mulai merapikan file di laptop saya yang hampir over capacity, merah semua. Yang namanya beres-beres arsip, saya mengupayakan...

Fitokimia Farmasi, Buku Pertama dari si Bubuk Rengginang

Sejujurnya, saya suka menulis. Saya suka menuliskan sesuatu yang saya pikirkan. Lebih bayak yang...

Dari 21% Oksigen Menuju Manusia Seutuhnya

Beberapa hari yang lalu, saya ditodong untuk menjadi narasumber pengganti dalam agenda orientasi...

ChemInsight : Makanan Halal, Tapi Apakah Thayyib? Sebuah Refleksi

Kemarin ini sedang ramai kasus Ayam Goreng Widuran di Solo yang setelah beroperasi berpuluh-puluh...

Cheminsight : Membangun Ikatan Kovalen atau Hidrogen?

Dulu saya belajar ilmu nahwu di pesantren. Kyai saya menjelaskan, dibalik ilmu gramatika bahasa...

Menertawakan Diri di Masa Lalu, Mensyukuri Jalan yang Dilalui

Beberapa hari ini setelah membeli HDD untuk saya pasang di PC, saya mulai merapikan file di laptop...
Wisuda, Emosi dan Perjuangan

Wisuda, Emosi dan Perjuangan

Emosional. Kata itu yang mendeskripsikan wisuda saya kemarin. Memang jika dilihat dari berbagai sisi, studi S2 ini berbeda 360° dengan saat saya menyelesaikan studi S1 dulu. Jika dulu, urusan menyelesaikan S1 ini terbilang saya capai dengan target-target yang santai....

baca lainnya
Tentang Kuliah di Jurusan Kimia dan Membuat Bom

Tentang Kuliah di Jurusan Kimia dan Membuat Bom

"Kang, kuliah dimana?", tanya kang Sodikin. "Di UNPAD kang", jawabku "Jurusan apa kang?" "Kimia kang." "Wah, bisa bikin bom dong.", ujarnya sembari tertawa. Deg! Statemen akang Sodikin itu memang bikin jantung saya hampir meledak layaknya TNT. Ah, sebenernya gak...

baca lainnya
Selamat Jalan, Pak Yos!

Selamat Jalan, Pak Yos!

Beliau adalah Prof. Dr. Soetijoso Soemitro, Guru Besar Biokimia FMIPA UNPAD. Sepeti pada judul tulisan ini, Kami memang memanggilnya Pak Yos. Dengan hem pendek dan tas laptop hitamnya, begitulah style beliau biasa masuk ke kelas kami. Tak lupa beliau membawa botol...

baca lainnya
Pendidikan Indonesia, Sudah Sampai Mana?

Pendidikan Indonesia, Sudah Sampai Mana?

"Pengajaran yang diberikan oleh pemerintah kolonial hanya untuk dapat menjadi buruh, karena adanya ijazah itu tidak untuk mengisi pendidikan yang sesungguhnya, dan tidak untuk mencari pengetahuan guna kemajuan jiwa raga."-Ki Hajar Dewantara (@sabdaperubahan)-sumber :...

baca lainnya
Mencari Sola(u)si Macet

Mencari Sola(u)si Macet

Hampir setiap hari, Kota Malang dilanda kemacetan. Kalau sudah macet, waktu banyak yg terkorbankan, jadwal ketemu sama si pacar jadi lebih sebentar karena lebih lama dijalan. Waktu kuliah pun sama. Bahkan, meski dari kos sudah berniat kuliah, kadang gara-gara macet,...

baca lainnya
PROKLAMASI BUNG KARNO 2016

PROKLAMASI BUNG KARNO 2016

instagram @sabdaperubahan Saya terhenyak membaca puisi ini. Meski sudah berulang kali saya membaca, hati saya tetap berdebar, sementara otak ini terus berpikir, sebegitu hancurkah negeri ini? Puisi ini adalah buah karya seorang senior saya di suatu...

baca lainnya
Saat Bertemu Ridwan Kamil, Sang Mayor Bandung

Saat Bertemu Ridwan Kamil, Sang Mayor Bandung

Oleh : Fawwaz M. FauziBandung hari itu, penulis bersama sahabat memang sengaja mengunjungi Kota Bandung, katanya mereka ingin jalan-jalan ke Bandung, menikmati keindahan Bandung. “Okelah, saya antar kesana,” berhubung penulis memang asli dari Jawa Barat, Majalengka...

baca lainnya